Sistem Regulasi / Koordinasi - Anda pasti tertawa saat membaca SMS lucu yang dikirim oleh teman Anda. Namun, terkadang Anda juga akan sedih saat membaca SMS yang berisi berita menyedihkan. Mengapa ekspresi seperti itu bisa terjadi? Hal ini terjadi karena ada sistem koordinasi dalam diri Anda yang melibatkan sistem saraf, endokrin, dan indra. Pada artikel ini akan dipelajari lebih lanjut tentang sistem saraf yang bekerja pada tubuh manusia dan hewan. Setelah mempelajari artikel ini Anda akan dapat menjelaskan cara tubuh kita merespon terhadap sebuah rangsang.
2. Sistem Regulasi / Koordinasi pada Hewan
Anda sekarang sudah mengetahui Sistem Regulasi atau Sistem Koordinasi. Terima kasih anda sudah berkunjung ke Perpustakaan Cyber.
Referensi :
Purnomo, Sudjiono, T. Joko, dan S. Hadisusanto. 2009. Biologi Kelas XI untuk SMA dan MA. Pusat Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional, Jakarta, p. 386.
{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }
Posting Komentar