Pertolongan Pertama Jika Terkena Air Panas

Bookmark and Share


Apabila kita baru saja menuangkan air panas yang baru saja direbus ke dalam termos atau gelas atau tempat lainnya harus hati-hati, karena air panas tersebut dapat menyiram tubuh kita. Apalagi bagi mereka yang mempunyai anak kecil maka harus ekstra hati-hati dalam meletakan termos atau air panas agar tidak terjangkau anak-anak. Pertolongan pertama yang harys kita lakukan apabila ada yang tersiram air panas adalah sebagai berikut : 

  1. Segera ambil sebutir telur, dipecah, kemudian isi telur tersebut dioleskan pada bagian tubuh yang tersiram air panas dengan hati-hati.
  2. Selanjutnya jika kulit yang terkena siraman air panas itu banyak maka sebaiknya dibawa ke puskesmas atau rumah sakit terdekat agar dapat cepat ditolong.



{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar

Powered By Blogger