Morchella : Fungi Ciri-ciri Manfaat Struktur Sel Reproduksi - Morchella deliciosa dan Morchella esculenta. Kedua jenis jamur ini merupakan jamur makroskopis, hidup di tanah. Karena rasanya yang lezat, jamur ini menjadi konsumsi manusia. Dalam dunia perdagangan jamur ini dikenal dengan nama morel, ukuran tubuhnya sedang, berwarna coklat kemerah-merahan, tubuhnya seperti spons dan sering dijual dalam bentuk awetan. Perhatikan Gambar 1. dan 2. (Baca juga : Divisi Ascomycotina)
Morchella deliciosa (Natuaragon) |
Morchella esculenta (Natuaragon) |
Anda sekarang sudah mengetahui Morchella. Terima kasih anda sudah berkunjung ke Perpustakaan Cyber.
Referensi :
Widayati, S., S. N. Rochmah dan Zubedi. 2009. Biologi : SMA dan MA Kelas X. Pusat Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional, Jakarta, p. 290.
{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }
Posting Komentar